PENGARUH KOMPETENSI GURU TERHADAP PRESTASI KERJA GURU SEKOLAH MENENGAH ATAS NEGERI DI KOTA PARIAMAN SUMATERA BARAT

Authors

  • Asfar Amir Fakulti Pengurusan dan Ekonomi, Universiti Pendidikan Sultan Idris, Tanjong Malim, Perak, Malaysia
  • Syahrir @ Chairil Hj. Marzuki Fakulti Pengurusan dan Ekonomi, Universiti Pendidikan Sultan Idris, Tanjong Malim, Perak, Malaysia
  • Zahari Hashim Fakulti Pengurusan dan Ekonomi, Universiti Pendidikan Sultan Idris, Tanjong Malim, Perak, Malaysia

Keywords:

kompetensi guru, prestasi kerja guru

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengenal pasti pengaruh kompetensi pedagogik, kompetensi kepribadian, kompetensi sosial, kompetensi profesional, kompetensi intelektual dan kompetensi spritual terhadap prestasi kerja guru. Objek penelitian adalah guru-guru SMA Negeri di Kota Pariaman dengan jumlah populasi sebanyak 294 orang. Penarikan sampel penelitian dilakukan dengan menggunakan stratified random sampling dengan jumlah sampel yang diambil untuk dijadikan responden sebanyak 129 guru. Pengumpulan data primer menggunakan kuesioner, sebanyak 129 eksamplar kuesiner yang telah menjawab dan dikembalikan oleh responden digunakan untuk keperluan analisa. Pengujian hipotesis penelitian dilakukan dengan menggunakan teknik analisa statistik yaitu analisis regresi linear berganda dengan menggunakan program SPSS versi 16.0. Hasil penelitian menemukan bahwa kompetensi pedagogik berpengaruh terhadap prestasi kerja guru, kompetensi kepribadian berpengaruh terhadap prestasi kerja guru, kompetensi sosial berpengaruh terhadap prestasi kerja guru, kompetensi profesional berpengaruh terhadap prestasi kerja guru, kompetensi intelektual berpengaruh terhadap prestasi kerja guru dan kompetensi spritual berpengaruh terhadap prestasi kerja guru.

 

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

2015-10-22

How to Cite

Amir, A., Hj. Marzuki, S. @ C., & Hashim, Z. (2015). PENGARUH KOMPETENSI GURU TERHADAP PRESTASI KERJA GURU SEKOLAH MENENGAH ATAS NEGERI DI KOTA PARIAMAN SUMATERA BARAT. Management Research Journal, 4, 103–118. Retrieved from https://ojs.upsi.edu.my/index.php/MRJ/article/view/1478